Bukan hanya siswa/siswi yang bertabur pretasi, Tenaga Pendidik di SMPIT Permata Bunda Alawiyah juga memiliki segudang prestasi.
Di tahun 2022, Tendik SMPIT Permata Bunda Alawiyah menjadi Juara 2 Lomba Podcast dalam rangka Hardiknas oleh Yayasan Daarul Hikmah
dan menjadi Juara 3 Lomba Video Promosi Sekolah dalam rangka Hardiknas oleh Yayasan Daarul Hikmah
Semoga Tendik SMPIT Permata Bunda Alawiyah semakin semangat dalam menyiarkan kebaikan dan menjadi inspirasi ananda semua untuk berkarya.